Rutin Adakan Pemeriksaan Kesehatan, Klinik PAS Lapas Slawi Berikan Pelayanan Terbaik

    Rutin Adakan Pemeriksaan Kesehatan, Klinik PAS Lapas Slawi Berikan Pelayanan Terbaik
    Dok. Humas Lapas Slawi

    SLAWI - Kesehatan adalah kebutuhan dasar bagi setiap manusia dalam melaksanakan aktivitas tak terkecuali bagi warga binaan. Klinik PAS Lapas Slawi hadir untuk memberikan pelayanan kesehatan bagi warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Slawi Kanwil Kemenkumham Jateng. Kamis (26/01/2023).

    Pemberian pelayanan kesehatan Lapas Slawi dilaksanakan setiap waktu sedangkan untuk pemeriksaan dilaksanakan rutin seminggu dua kali di hari Senin dan Kamis. Meski ditengah keterbatasan tenaga medis sejauh ini klinik PAS Lapas Slawi bisa memberikan pelayanan maksimal kepada warga binaan dengan tenaga Kesehatan dari Puskesmas Kambangan yang merupakan mitra Klinik PAS Lapas Slawi.

    Ahmad Budi selaku Kasubsi Perawatan Lapas Slawi mengatakan jika pemeriksaan kesehatan dilakukan rutin untuk mengecek kondisi dari setiap warga binaan dimana hal tersebut sebagai upaya pemenuhan hak-hak warga binaan dalam jaminan pelayanan kesehatan. "Kita Adakan Pemeriksaan rutin tujuannya jelas untuk mengecek kondisi kesehatan warga binaan, sehingga jika terjadi sesuatu bisa segera kita ambil tindakan". Ungkap Budi.

    Meski telah memberikan pelayanan maksimal Budi masih berharap untuk Lapas Slawi memiliki tenaga kesehatan sendiri. Menurut Budi jika hal ini terlaksana pada nantinya Klinik PAS Lapas Slawi bisa memberikan pelayanan yang lebih maksimal.

    (Humas Lapas Slawi) 

    lapas slawi rutin adakan pemeriksaan kesehatan
    RIO BANI RYANDINO

    RIO BANI RYANDINO

    Artikel Sebelumnya

    Panen Lele Hingga Menenun, Warga Binaan...

    Artikel Berikutnya

    Rutin Adakan Pemeriksaan Kesehatan, Klinik...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacar 17an, Diiikuti Seluruh Prajurit
    Irjen TNI Tegaskan Komitmen Satgas TNI Berantas Judi Online, Narkoba, Penyulundupan dan Korupsi

    Ikuti Kami